Ini Dia 6 Website Upload File Terbaik Tahun 2013 versi DoroDeni

 Pada artikel kali ini kami akan membagikan informasi mengenai 6 website upload file terbaiktahun ini. Website upload file biasanya digunakan untuk mengupload lagu, software, code program, gambar, dll. Yang kemudian setelah file di upload linknya dibagikan dengan mempostingnya diblog kumpulan software, kumpulan lagu, dll. Ini adalah beberapa website upload file terbaik tahun ini versi Duampat MOC.

Pertama adalah Mediafire.com 
Dengan kapasitas 11GB Mediafire.com merupakan salah satu website upload file yang juga mudah digunakan. Berikut ini adalah screenshoot dashboard Mediafire.com



Kedua adalah Dropbox.com
Dropbox.com adalah website upload file  dengan kapasitas kecil yakni hanya 2GB, namun untuk mendownload file yang telah di upload pada Dropbox.com amatlah mudah. Berikut ini adalah screenshoot dashboard Dropbox.com.



Ketiga adalah 4shared.com
4shared adalah salah satu website upload file yang mudah untuk digunakan ataupun mudah untuk mendownload file yang telah di upload melalui 4shared.com. Kapasitas penyimpanan file pada akun di 4shared.com adalah 15GB. Berikut ini adalah screenshoot dashboard 4shared.com



Keempat adalah Mega.co.nz
Mega.co.nz merupakan salah satu website upload file  dengan kapasitas besar yang memiliki keunggulan khusus yakni terdapat file manager (semacam IDM) sehingga dapat mempercepat proses download filenya.Berikut ini adalah screenshoot dashboard Mega.co.nz



Kelima adalah Sharebeast.com
Sharebeast.com salah satu website upload file terbaik dengan kapasitas penyimpanan hingga 15GB, dan kemudahan untuk mendownload filenya. Berikut ini adalah screenshoot dashboard Sharebeast.com



Keenam adalah TusFiles.net
TusFiles.net merupakan website upload file dengan kapasitas penyimpanan hingga 250GB dan mudah ntuk mendownload file yang telah di upload. Berikut Ini adalah screenshoot dashboard TusFiles.net



Demikian adalah 6 website untuk mengupload file terbaik tahun ini, menurut pengamatan kami. Semoga dapat menjadi referensi dan menambah wawasan kita semua.

sumber

0 Response to "Ini Dia 6 Website Upload File Terbaik Tahun 2013 versi DoroDeni"

Post a Comment